Sunday, November 29, 2015

Syarat Tumbuh Bunga Dahlia

Syarat Tumbuh Bunga Dahlia - Budidaya Petani. Berikut adalah Syarat Tumbuh Bunga Dahlia supaya Budidaya Buga Dahlia dapat mendapatkan maksimal pertumbuhannya.

IklimYang Cocok Untuk Budidaya Bunga Dahlia
  • Didalam Budidaya Dahlia, tanaman ini memerlukan sinar matahari yang berlimpah tanpa naungan.
Media Tanam Bunga Dahlia
  • Tanaman dapat tumbuh di setiap tanah lempung berpasir yang mengandung humus, memiliki tata udara baik dan gembur.
  • Keasaman tanah yang baik untuk pertumbuhan tanaman ini antara pH=6,0-8,0.
Ketinggian Tempat Bunga Dahlia.
  • Budidaya Tanaman Dahlia dapat tumbuh baik pada daratan tinggi dengan ketinggian optimum 700-1.000 m dpl.
Demikian artikel tentang Syarat Tumbuh Bunga Dahlia, semoga bermanfaat.

http://budidaya-petani.blogspot.com/2012/12/syarat-tumbuh-bunga-dahlia.html

reff : http://budidaya-petani.blogspot.com/2012/12/syarat-tumbuh-bunga-dahlia.html


Related video : Syarat Tumbuh Bunga Dahlia


Eris WiFi

About Eris WiFi

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Related Post