Friday, November 20, 2015

Media Tanam Buah Durian

Media Tanam Buah Durian - Budidaya Petani. Seperti halnya budidaya buah duku, tanaman durian pun ada media tanamnya. Berikut adalah artikel ttg Media Tanam Buah Durian.
  • Tanaman durian menghendaki tanah yg subur (tanah yg kaya bahan organik). Partikel penyusunan tanah seimbang antara pasir liat & debu sehingga mudah membentuk remah.
  • Tanah yg cocok utk durian adalah jenis tanah grumosol & ondosol. Tanah yg memiliki ciri-ciri warna hitam keabu-abuan kelam, struktur tanah lapisan atas bebutir-butir, sedangkan bagian bawah bergumpal, & kemampuan mengikat air tinggi.
  • Derajat keasaman tanah yg dikehendaki tanaman durian adalah (pH) 5-7, dgn pH optimum 6-6,5.
  • Tanaman durian termasuk tanaman tahunan dgn perakaran dalam, maka membutuhkan kandungan air tanah dgn kedalam cukup, (50-150 cm) & (150-200 cm). Jika kedalaman air tanah terlalu dangkal/ dalam, rasa buah tdk manis/tanaman akan kekeringan/akarnya busuk akibat selalu tergenang.

Media Tanam Buah Durian

Media Tanam Buah Durian
Media Tanam Buah Durian
Demikian artikel ttg Media Tanam Buah Durian, semoga bermanfaat.
http://budidaya-petani.blogspot.com/2013/01/media-tanam-buah-durian.html

Baca secara lengkap ttg Budidaya Buah Durian melalui link berikut ini
Budidaya Buah Durian


reff : http://budidaya-petani.blogspot.com/2013/01/media-tanam-buah-durian.html


Related video : Media Tanam Buah Durian


Eris WiFi

About Eris WiFi

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Related Post