Tuesday, December 1, 2015

Jenis Tanaman Gladiol

Jenis Tanaman Gladiol - Budidaya Petani. Ada beberapa jenis gladiol yang dapat ditanam. Berikut adalah "Jenis Bunga Gladiol".
Klasifikasi tanaman gladiol adalah sebagai berikut:
  • Divisi : Tracheophyta
  • Subdivisi : Pteropsida
  • Klas : Angiospermae
  • Subklas : Monocotyledoneae
  • Ordo : Iridales
  • Famili : Iridaceae
  • Genus : Gladiolus
  • Spesies : Gladiolus hybridus
Ragam jenis bunga gladiol adalah :
  • Gladiolus gandavensis, berukuran besar, susunan bunga terlihat bertumpang tindih, panjang 90-150 cm.
  • Gladiolus primulinus. berukuran kecil, sangat menarik. Bertangkai halus tetapi kuat & panjangnya mencapai 90 cm.
  • Gladiolus ramosus. Panjang tangkai bunga 100-300 cm.
  • Gladiolus nanus. Tangkai bunga melengkung, & panjang hanya 35 cm.

Jenis Tanaman Gladiol

Jenis Tanaman Gladiol
Jenis Tanaman Gladiol

Demikian artikel ttg Jenis Tanaman Gladiol di blog ini, semoga dapat bermanfaat.
http://budidaya-petani.blogspot.com/2013/01/jenis-tanaman-gladiol.html

Baca juga:
Budidaya Gladiol
Gerbera/ Herbas


reff : http://budidaya-petani.blogspot.com/2013/01/jenis-tanaman-gladiol.html


Related video : Jenis Tanaman Gladiol


Eris WiFi

About Eris WiFi

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Related Post